Judul: 30 Soal Jawab Seputar Poligami
Penyusun: Syaikh Ubaid bin Abdillah bin Sulaiman Al-Jabiri
Penerbit: Pustaka Ats-Tsabat
Tebal : 114 halaman
Fisik : 13 cm x 18 cm, doff, soft cover
Diskon: 20%
Harga: Rp. 20.000
Harga Disini: Rp. 16.000
Sesungguhnya Allah menurunkan syariat Islam penuh dengan hikmah dan kasih sayang. Allah Yang Maha Agung dan Bijaksana telah menciptakan manusia dengan tujuan agar mereka hanya tunduk kepada-Nya. Bila Rabb Yang Maha Sempurna menciptakan makhluk-Nya, maka tentu Dia pula yang mengerti tentang kemaslahatan hamba-Nya.
Berpoligami (beristri lebih dari satu), adalah suatu ketetapan syariat yang akan berlaku hingga hari kiamat. Narnun tidak sedikit dari kaum muslimin yang merasa berat dalam menerima syariat ini. Hal itu mungkin disebabkan karena minimnya pengetahuan agama mereka atau terpropaganda dengan budaya barat yang membenci Islam.
Di dalam buku ini, terdapat soal dan jawaban yang penuh dengan hikmah. Sehingga dengan menelaah pertanyaan dan jawaban tersebut, maka walaupun secara ringkas namun akan mudah dipahami InsyaAllah...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar